Rabu, 08 Juni 2011

Sahabat

Hujan gerimis sore ini turun
Udara dingin menusuk nadiku
Menggigil setengah demam

Selimut nyawa pemberianmu,
hangatkan suasana
Selimut suka cita,
hilangkan duka lara

Selimuti diriku selamanya,
dalam jiwa ragaku
Erat takkan lepas

Sahabat,
hiasiku ciptakan kenangan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Your IP Address

Comment with Facebook

Pengunjung Negera

free counters